Rahasia Kesuksesan Implementasi IoT

Artikel IoT yang menarik pagi ini sebagai teman minum kopi, saya kutip dari TechRepublic:

Pada bulan Juli 2015, sebuah survei independen yang dilakukan kepada 450 bisnis di 45 area/jenis bisnis di seluruh dunia, mengungkapkan bahwa 88% persen dari bisnis yang dijalankan tidak memiliki aplikasi IoT.

“It’s not that the technology is cutting edge; most of it is actually very familiar. But building an IoT application requires the selection and integration of multiple components: sensors, communications modules, and networks as a start. And turning the data that you collect into something useful will typically involve cloud computing, analytics, integration with core systems, and process changes….In our experience, clear leadership and close collaboration between IT and business teams to steer the organization together through changes to underlying business processes, and even business model transformation, are crucial to ensure the success of an IoT project.” – Mark Bartolomeo, Group Vice President of Verizon Connected Solutions

Discussion

Selain masalah kompleksitas pada saat implementasi, IoT, suatu hal yang relatif baru, masih diperbincangkan dalam tataran potensi. Apa yang dikatakan oleh Michael Morton dari Dell Boomi, juga terjadi kepada kami saat berdiskusi mengenai IoT

“When we talk to organizations about IoT, what we encounter are discussions that center more around the potential for IoT innovation than an actual plan for implementation,” said Michael Morton, chief technology officer of Dell Boomi, a cloud integration provider for IoT and other data. “What companies are trying to figure out is what the business value of IoT will be for them.

Diskusi layaknya berjalan seperti proses brainstorming dan dalam hitungan menit, begitu banyak ide – ide segar yang dapat kami hasilkan sebagai buah dari implementasi IoT. Pertanyaannya adalah what’s next? Apakah benar lanjut ke implementasi?
Well, tunggu dulu 🙂

Saya juga meng-amini tips dari Michael Morton bahwa untuk bisa sukses dalam implementasi IoT, mulailah dengan hal kecil dan hindari pikiran sesat untuk menawarkan solusi implementasi IoT yang bisa melakukan segala hal.
Berdasarkan pengalaman yang saya temui di lapangan, 100% solusi yang “serba bisa” akan gagal, tetapi solusi super sederhana namun tepat guna malah berjalan dan berkembang.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *